Cara share link akun facebook sendiri atau orang lain . Share link ini memudahkan anda untuk memberi tahu akun yang diminta oleh orang lain untuk kebutuhan kerja atau pun lainnya .
Kenapa membutuhkan cara share link akun facebook ?
Padahal bisa saja kan langsung kasih tahu nama akunnya tidak usah pake cara share link akun facebooknya .
Nah itu tidak semua akun facebook yang berteman dengan anda atau yang bisa anda cari dengan mudah . Di akun orang lain bisa dengan mudah ditemukan didalam pencarian .
Maka dari itu penting sekali mengetahui cara share link akun facebook untuk antisipasi saat ada orang yang meminta share link akun anda sendiri atau pun yang lainnya .
Cara share link akun facebook sendiri atau orang lain
1. Log in kepada akun facebook anda sendiri lalu berada di beranda akun facebook anda . Jika ingin share link akun facebook orang lain . Klik pencarian lalu tulis nama akunnya .
Namun jika anda ingin share link akun anda langsung saja masuk ke profil anda .
2. Setelah masuk ke profil akun anda atau orang lain . Perhatikan gambar titik tiga ( . . . ) yang dilingkari putih didalam gambar lalu anda klik .
3. Terdapat beberapa pilihan setelah titik tiga ( . . . ) yang di lingkari tersebut anda klik . Pilihlah salin tautan ke profil seperti gambar dibawah ini .
4. Setelah klik salin tautan ke profil paste atau tempel tautan tersebut ke halaman yang orang lain minta atau anda butuhkan .
Nah jadi lah share link dari akun facebook anda sendiri atau orang lain .
Kesimpulan
Itu lah cara share link akun facebook , mudahkan . Cara ini sangat penting untuk anda ketahui , karena hal tersebut sangatlah bermanfaat jika sewaktu waktu anda diminta untuk share link atau membutuhkan link anda .
Dengan itu semoga artikel ini membantu anda jadi mengetahui bagaimana cara share facebook anda .
Sekian
Semoga bermanfaat^^